Senyawa
bisphenol A (BPA) yang sering ditemukan pada plastik diketahui sebagai
salah satu pemicu kanker. Ternyata, tidak sedikit benda sehari-hari yang
mengandung senyawa berbahaya tersebut.
Selain
bisa memicu kanker, BPA juga sering dikaitkan dengan berbagai gangguan
kesehatan yang lain. Diantaranya serangan jantung, kerusakan saraf,
diabetes impotenisi hingga kematian.
Dalam
pembuatan plastik polimer maupun mesin hitung, BPA sudah digunakan
sejak lama. Namun ancamannya terhadap kesehatan baru mulai menjadi
perhatian serius sejak senyawa organik tersebut ditemukan juga dalam
makanan kaleng.
Seperti dikutip dari CBS News, beberapa contoh benda sehari-hari yang mengandung BPA adalah sebagai berikut.
1. Struk belanja
Struk
belanja dicetak di atas kertas thermal, yang dibuat dengan menggunakan
campuran BPA. Jenis kertas yang sama juga sering digunakan untuk
mencetak tiket bioskop, nota kontan serta bukti transaksi yang lain.
Kandungan
ini terlacak dalam sebuah penelitian yang dimuat dalam jurnal
Analytical and Bioanalytical Chemistry edisi bulan September 2010. Jika
terakumulasi hingga jumlah tertentu, BPA dalam kertas-kertas tersebut
bisa memicu impotensi.
2. Tambalan gigi
Riset
di Mount Sunai School of Medicine di New York mengungkap bahwa beberapa
jenis tambalan untuk gigi berlubang memiliki kandungan BPA. Senyawa itu
bisa lepas saat bereaksi dengan air liur.
Namun
penelitian tersebut mengungkap bahwa kadarnya cukup aman sekalipun pada
anak kecil. Hanya saja untuk ibu hamil, disarankan untuk waspada dan
mengonsultasikannya dengan dokter.
3. Bungkus pizza
Beberapa
toko pizza membungkus dagangannya dengan karton yang dibuat dari bahan
kertas thermal. Seperti telah disebutkan di atas, kertas thermal
merupakan sumber BPA yang bisa memicu impotensi.
4. Minuman ringan
Ancaman
obesitas dan gigi berlubang adalah lagu lama yang sering didengungkan
pakar kesehatan tentang minuman bersoda. Kini ada satu alasan lagi untuk
mengurangi konsumsi minuman ringan, sebab kaleng kemasannya ternyata
memiliki lapisan plastik yang mengandung BPA.
5. Tisu toilet
Sebuah
penelitian terbaru di Denmark mengungkap bahwa tisu toilet banyak
dibuat dari kertas daur ulang. Dalam pengolahannya, kadang-kadang
produsen menggunakan jenis kertas yang mengandung BPA.
6. Makanan kaleng
Sama
seperti minuman bersoda, makanan kaleng juga dikemas dengan lapisan
plastik yang mengandung BPA. Sejumlah penelitian telah mengungkap adanya
lapisan tersebut pada produk-produk kalengan berisi tuna, buah-buahan,
sayur dan lain-lain.
7. Anggur (wine)
Di
satu sisi, anggur punya manfaat bagi kesehatan karena mengandung
antioksidan yang mencegah kanker dan penuaan dini. Namun di sisi lain,
anggur khususnya yang difermentasikan dalam tong dengan lapisan plastik
tertentu bisa terkontaminasi BPA yang ironisnya justru memicu kanker.
Blog Archive
-
►
2012
(435)
- ► 07/29 - 08/05 (5)
- ► 07/22 - 07/29 (3)
- ► 07/15 - 07/22 (8)
- ► 07/08 - 07/15 (10)
- ► 07/01 - 07/08 (12)
- ► 06/24 - 07/01 (18)
- ► 06/17 - 06/24 (22)
- ► 06/10 - 06/17 (6)
- ► 06/03 - 06/10 (5)
- ► 05/27 - 06/03 (3)
- ► 05/20 - 05/27 (10)
- ► 05/13 - 05/20 (10)
- ► 05/06 - 05/13 (9)
- ► 04/29 - 05/06 (16)
- ► 04/22 - 04/29 (22)
- ► 04/15 - 04/22 (25)
- ► 04/08 - 04/15 (4)
- ► 04/01 - 04/08 (27)
- ► 03/25 - 04/01 (9)
- ► 03/18 - 03/25 (38)
- ► 03/11 - 03/18 (19)
- ► 03/04 - 03/11 (11)
- ► 02/26 - 03/04 (4)
- ► 02/19 - 02/26 (14)
- ► 02/12 - 02/19 (33)
- ► 02/05 - 02/12 (14)
- ► 01/29 - 02/05 (19)
- ► 01/22 - 01/29 (18)
- ► 01/15 - 01/22 (11)
- ► 01/08 - 01/15 (19)
- ► 01/01 - 01/08 (11)
-
▼
2011
(715)
- ► 12/25 - 01/01 (19)
- ► 12/18 - 12/25 (6)
- ► 12/11 - 12/18 (13)
- ► 12/04 - 12/11 (37)
- ► 11/27 - 12/04 (20)
- ► 11/20 - 11/27 (81)
- ► 11/13 - 11/20 (34)
- ► 11/06 - 11/13 (80)
- ► 10/30 - 11/06 (99)
- ► 10/23 - 10/30 (100)
- ► 10/16 - 10/23 (18)
- ► 10/09 - 10/16 (51)
-
▼
10/02 - 10/09
(45)
- Hardware dapat bekerja berdasarkan perintah yang...
- Payudara
- Ukuran payudara akan sedikit berubah saat haid
- Saat Berhubungan Seks, Pria Dambakan
- Ngeseks Lebih Lama, Lakukan Olahraga Ini! ...
- Inilah Tempat-Tempat Sempit Yang Pas untuk Ngeseks
- Bagian Tubuh Wanita Favorit Untuk Dicium
- 7 Benda Sehari-hari yang Bisa Menjadi Pemicu Kanker
- 7 Cara Memanjangkan Rambut Lebih Cepat
- Cara Menentukan Model Rambut Dari Bentuk Wajah
- 4 Model Rambut Wanita Versi Ted Gibson
- 4 Gaya Rambut Wanita Agar Terlihat Lebih Muda
- 4 Trend Model Gaya Rambut Wanita 2011
- 6 Cara Mencari Pria Sejati Sebagai Kekasih
- 5 Kriteria Wanita yang Diinginkan Pria
- Perbedaan Wanita Manis, Cantik dan Seksi
- 9 Aura Seksi Seorang Wanita
- 7 Hal dari Wanita yang Membuat Pria Tertarik
- 10 Hal yang Diinginkan Wanita dari Pria
- Melihat Kepribadian Wanita dari Warna Bra
- 10 Fakta Terunik dari Sains
- Necrophiliac, Kelainan Sex Bercumbu Dengan Mayat
- Perilaku Wanita Ini Bikin Pria Hilang Rasa
- Pesisir Kalimantan Ternyata Masih Banyak Dihuni “M...
- Phoenix, Bra yang Terbuat Dari Emas ?
- Saat yang Tepat Mengatakan Cinta Kepada Wanita
- Alasan Wanita Menangis Lebih Lama dari Pria
- Beginilah Pernikahan Anak Bos Pengusaha Batubara d...
- Ctrus, Bola Transparan Pertama di Dunia
- Pandangan Keliru Tentang Daging Kambing
- 9 Alasan Harus Ada Lemon di Kulkas
- 7 Kota Paling “Berbahaya” di Asia
- Sepeda Tercepat Di Dunia
- Inilah Resep Rahasia Krabby Patty !!!!!!!!!!
- Rahasia Daging Sapi McDonalds
- Makan Serangga Menjadi Alternatif Kuliner Lezat
- Cegukan, Atasi dengan Gula
- Tahukah kamu 5 Atlet Wanita Tercantik di Dunia ?
- Asal Usul Bakso
- 10 Bandara Terbaik di Dunia
- 10 Gitaris Tercepat Di Dunia
- 10 Vokalis Wanita yang Sukses Dengan Style Gothic
- 10 Selebriti Korea Paling Berpengaruh 2011
- 10 Girl Group Korea Terpopuler 2011 !!!!
- Festival Naik Kereta Tanpa Celana
- ► 09/25 - 10/02 (35)
- ► 09/18 - 09/25 (69)
- ► 09/11 - 09/18 (8)
Selasa, 04 Oktober 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular Posts
- Model KOrea Cuantiiik !
- Koleksi foto Artis Wanita Tanpa Celana Dalam - Artis Tanpa CD
- Memasang Translate blog
- Immortal Souls - John Turner #1
- Farm Frenzy 3 Russian Roulette
- Angry Birds Seasons v2.4.1 Piglantis
- Artis dan Penyanyi KOrea
- KIM SA RANG (KIM SARANG) , AND LEE JI WOO
- DFX 10 Plus Audio Enhancer Master Pack
- Koleksi Foto Miyabi 2
0 komentar:
Posting Komentar